Program Pengenalan Akademik (PPA) Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarang 2011
Program Pengenalan Akademik (PPA) Fakultas Ekonomi
Universitas Negeri Semarang 2011
Agenda ini merupakan salah satu agenda yang di adakan oleh fakultas dengan pihak pelaksana yang merupakan gabungan dari berbagai mahasiswa yang merupakan aktivis kampus. Banyak hal yang merupakan sebuah perbaikan dalam pelaksanaan agenda yang merupakan program pengenalan kehidupan kampus. Apabila dahulu kegiatan ini disebut OSPEK , kini menjadi PPA.
Perbedaan mendasar yang nampak disini adalah bagaimana OSPEK memiliki ciri has sebagai sebuah ‘perpeloncoan’ pra kuliah yang dilakukan senior terhadap juniornya. Hal ini merupakan sebuah kegiatan yang dianggap sebagai tindakan tidak mendidik. Dengan adanya tindakan atau kegiatan perpeloncoan tersebut , kebanyakan dari mahasiswa kemudian dendam dan kemudian melakukan perlakuan yang sama pada juniornya.
Universitas Negeri Semarang yang merupakan universitas yang ‘notabene’ merupakan IKIP Semarang dan memiliki cikal bakal sebagai perguruan tinggi yang mencetak tenaga kerja kependidikan akhirnya menginstruksinya adanya ralat dan meniadaan OSPEK dalam kampus. Sehingga kegiatan Pra- perkuliahan itu menjadi PPA yang merupakan sebuah kegiatan Pra-Perkuliahan yang mengarahkan kegiatannya pada pengenakan akademik dan program perkuliaan bukan pada orientasi yang bersifat fisik dan perpeloncoan.
Di UNNES atau lebih khusus di Fakultas Ekonomi acara ini berlangsung dari 16 agustus yaitu tekhnical metting yang sekaligus merupakan pengarahan langsung yang dilakukan oleh Bapak Bambang Prishardoyo selaku Pembantu Dekan 3 bidang Kemahasiswaan. Dan acara ini berlangsung 4 hari dari tanggal 17 agustus 2011 yang dibuka dengan pembukaan PPA oleh Rektor Unnes. Dan kemudian di lakukan pembukaan dan penerimaan mahasiswa baru persebut oleh Fakultas yang dilakukan di fakultas masing-masing, terkecuali pada Fakultas Ekonomi yang melakukan itu di auditorium Unnes.
Dalam kegiatan ini yang merupakan pengantar atau pengenakan kehidupan kampus dalam orientasi akademik , namun juga merupakan cikal dalam sebuah penanaman nilai yang dilakukan senior pada juniornya. Bahwa kehidupan kampus tidak selamanya seperti selama ini diberitakan ataupun menjadi pencitraan di masyarakat. Bahwa selain merupan tonggak kepemimpinan dan merupakan cikal penerus yang nantinya menjadi pengganti penyandang kepemimpinan dalam masyarakat, kampus nantinya akan melahirkan intelektual muda yang faktanya haruslah memiliki semangat pemuda dan juga moral dan akhlak yang baik.
Perbaikan di Indonesia bukan hanya menunggu pergantian pemimpin namun juga pergantian pemegang kekuasaan dan pengaruh yang bisa menjadikan Indonesia ke arah yang lebih baik lagi kedepannya.
Demi keberlangsungan dan kesuksesan agenda PPA. Panitia telah berkerja keras dalam perencanaan dan kegiatan yang menjadi salah satu agenda kegiatan BEM Fakultas Ekonomi di Departemen kelembagaan dan politik. Dengan komando Wikhan wildan sebagai ketua dari Departemen tersebut sekaligus merupakan ketua PPA kegiatan ini berlangsung dengan segala kekurangan dan kesalahan yang tidak disengaja dan di harap maklum dalam segala kecerobohan dalam kegiatan. Sebagai manusia khilaf ini memiliki arti sebagai fitrah bukan untuk pembelaan diri namun juga untuk intropeksi kedepan.
Demikian merupakan salah satu laporan dalam pelaksanaan PPA yang berlangsung di Fakultas E konomi. Semoga kegiatan ini bukan hanya sekedar agenda yang dilaksanakan namun memiliki manfaat bagai peserta yaitu mahasiswa baru maupun kami selaku panitia. Semoga kebersamaan dan bingkai keluarga khususnya dalam Fakultas Ekonomi ini dapat menjadi cikal baik dalam perbaikan fakultas Ekonomi atau UNNES dalam taraf yang lebih luas sehingga konservasi dapat terus dilaksanakan.
staff departemen politik dan kelembagaan
arma setyo nugrahani..
Universitas Negeri Semarang 2011
Agenda ini merupakan salah satu agenda yang di adakan oleh fakultas dengan pihak pelaksana yang merupakan gabungan dari berbagai mahasiswa yang merupakan aktivis kampus. Banyak hal yang merupakan sebuah perbaikan dalam pelaksanaan agenda yang merupakan program pengenalan kehidupan kampus. Apabila dahulu kegiatan ini disebut OSPEK , kini menjadi PPA.
Perbedaan mendasar yang nampak disini adalah bagaimana OSPEK memiliki ciri has sebagai sebuah ‘perpeloncoan’ pra kuliah yang dilakukan senior terhadap juniornya. Hal ini merupakan sebuah kegiatan yang dianggap sebagai tindakan tidak mendidik. Dengan adanya tindakan atau kegiatan perpeloncoan tersebut , kebanyakan dari mahasiswa kemudian dendam dan kemudian melakukan perlakuan yang sama pada juniornya.
Universitas Negeri Semarang yang merupakan universitas yang ‘notabene’ merupakan IKIP Semarang dan memiliki cikal bakal sebagai perguruan tinggi yang mencetak tenaga kerja kependidikan akhirnya menginstruksinya adanya ralat dan meniadaan OSPEK dalam kampus. Sehingga kegiatan Pra- perkuliahan itu menjadi PPA yang merupakan sebuah kegiatan Pra-Perkuliahan yang mengarahkan kegiatannya pada pengenakan akademik dan program perkuliaan bukan pada orientasi yang bersifat fisik dan perpeloncoan.
Di UNNES atau lebih khusus di Fakultas Ekonomi acara ini berlangsung dari 16 agustus yaitu tekhnical metting yang sekaligus merupakan pengarahan langsung yang dilakukan oleh Bapak Bambang Prishardoyo selaku Pembantu Dekan 3 bidang Kemahasiswaan. Dan acara ini berlangsung 4 hari dari tanggal 17 agustus 2011 yang dibuka dengan pembukaan PPA oleh Rektor Unnes. Dan kemudian di lakukan pembukaan dan penerimaan mahasiswa baru persebut oleh Fakultas yang dilakukan di fakultas masing-masing, terkecuali pada Fakultas Ekonomi yang melakukan itu di auditorium Unnes.
Dalam kegiatan ini yang merupakan pengantar atau pengenakan kehidupan kampus dalam orientasi akademik , namun juga merupakan cikal dalam sebuah penanaman nilai yang dilakukan senior pada juniornya. Bahwa kehidupan kampus tidak selamanya seperti selama ini diberitakan ataupun menjadi pencitraan di masyarakat. Bahwa selain merupan tonggak kepemimpinan dan merupakan cikal penerus yang nantinya menjadi pengganti penyandang kepemimpinan dalam masyarakat, kampus nantinya akan melahirkan intelektual muda yang faktanya haruslah memiliki semangat pemuda dan juga moral dan akhlak yang baik.
Perbaikan di Indonesia bukan hanya menunggu pergantian pemimpin namun juga pergantian pemegang kekuasaan dan pengaruh yang bisa menjadikan Indonesia ke arah yang lebih baik lagi kedepannya.
Demi keberlangsungan dan kesuksesan agenda PPA. Panitia telah berkerja keras dalam perencanaan dan kegiatan yang menjadi salah satu agenda kegiatan BEM Fakultas Ekonomi di Departemen kelembagaan dan politik. Dengan komando Wikhan wildan sebagai ketua dari Departemen tersebut sekaligus merupakan ketua PPA kegiatan ini berlangsung dengan segala kekurangan dan kesalahan yang tidak disengaja dan di harap maklum dalam segala kecerobohan dalam kegiatan. Sebagai manusia khilaf ini memiliki arti sebagai fitrah bukan untuk pembelaan diri namun juga untuk intropeksi kedepan.
Demikian merupakan salah satu laporan dalam pelaksanaan PPA yang berlangsung di Fakultas E konomi. Semoga kegiatan ini bukan hanya sekedar agenda yang dilaksanakan namun memiliki manfaat bagai peserta yaitu mahasiswa baru maupun kami selaku panitia. Semoga kebersamaan dan bingkai keluarga khususnya dalam Fakultas Ekonomi ini dapat menjadi cikal baik dalam perbaikan fakultas Ekonomi atau UNNES dalam taraf yang lebih luas sehingga konservasi dapat terus dilaksanakan.
staff departemen politik dan kelembagaan
arma setyo nugrahani..
Comments
Post a Comment